Jalin Sinergi, Bakamla RI Olah Raga Bersama Ditjen Bea dan Cukai

Jakarta -  Jalin Sinergi, Bakamla RI Olah Raga Bersama Ditjen Bea dan Cukai Ratusan personel menggunakan pakaian olah raga abu-abu bertuliskan 'Indonesian Coast Guard', memenuhi lapangan Kantor Pusat Ditjen Bea dan Cukai. Hal yang tidak biasa ini, dikarenakan adanya kegiatan olah raga bersama antara Bakamla RI dengan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai.

Kepala Bakamla RI Laksdya A. Taufiq R. bersama personel Bakamla berolahraga bersama dengan jajaran Ditjen Bea dan Cukai di Kantor Pusat Direktorat Jenderal Bea dan Cukai, Kementerian Keuangan, Jl. Ahmad Yani, Rawamangun, Jakarta Timur. Rabu (20/3/2019).

video-shooting-dan-fotografi
Video Shooting & Fotografi
Jasa video shooting dan fotografi untuk momen terbaik Anda.
0813-1615-8974
Info Lengkap

Kedatangan Laksdya Taufiq beserta jajarannya disambut oleh Dirjen Bea dan Cukai Heru Pambudi S.E., LL.,M. beserta jajaran. Sebelum melaksanakan kegiatan, pemimpin tertinggi kedua instansi itu sempat berbincang mengenai sinergitas, dan bertukar cerita mengenai konsep Bakamla di masa yang akan datang. 

Setelah berbincang singkat, Laksdya Taufiq bersama Dirjen Heru menyambut para peserta olahraga bersama di halaman Kantor Pusat Ditjen Bea dan Cukai. Sejumlah 200 orang peserta olah raga yang terlibat, merupakan personel Ditjen Bea dan Cukai, dan Bakamla. Dengan penuh semangat peserta mengikuti Laksdya Taufiq dan Dirjen Heru yang memimpin lari pagi mengelilingi halaman kantor pusat.
Lebih lanjut, setelah raga dalam kondisi yang lebih siap, peserta dibagi menjadi beberapan kelompok untuk mengikuti olahraga selanjutnya. Olah raga lanjutan meliputi memanah, menembak, renang, dan sepak bola. Laksdya Taufiq, Dirjen Heru dan seluruh jajarannya tak ketinggalan untuk ikut serta dalam olah raga menembak.

Kegiatan dilanjutkan dengan tur fasilitas yang tersedia di Ditjen Bea dan Cukai.
Pejabat Bakamla yang turut hadir dalam kegiatan ini seperti Sekretaris Utama Laksma Bakamla Eko Jokowiyono, S.E., M.Si., Direktur Latihan Laksma Bakamla Yeheskiel Katiandagho S.E.,M.M., Kasubdit Data Kolonel Bakamla Toto Hartoto, S.H., M.M., Kabag Perencanaan Kolonel Bakamla Agus Supriadi, S.E., dan Kasubag TU Kepala Bakamla Letkol Bakamla Ridwansyah.

Related

RAMADHAN, PESAWAT TEMPUR SUKHOI TERBANG SUBUH

Jakarta -RAMADHAN, PESAWAT TEMPUR SUKHOI TERBANG SUBUH . Pesawat tempur Sukhoi meraung-raung di pagi buta di atas langit Lanud Sultan Hasanuddin Makassar dan sekitarnya mengiringi waktu sahur. Di pa...

Kolonel M.Andi Ali : Insan Media Wajib Optimal Dalam Pembangunan Bangsa

Jakarta -Kolonel M.Andi Ali : Insan Media Wajib Optimal Dalam Pembangunan Bangsa. Komandan Satintelter Pusterad, Kolonel M.Andi Ali mengingatkan insan media agar lebih optimal dan sinergi dalam pemb...

Pangkostrad Sumbang 8 Ton Beras Untuk Pengungsi Sinabung

Jakarta -Pangkostrad Sumbang 8 Ton Beras Untuk Pengungsi Sinabung. Pangkostrad beserta Kodam I Bukit Barisan menyerahkan bantuan bahan logistik berupa beras sebanyak 8 Ton ke beberapa titik/Posko pe...

jasa-laundry-kiloan
Ajang Berita
Menyajikan liputan isu sosial, teknologi, pangan, UMKM, dan gaya hidup lokal dengan artikel informatif, inspiratif, dan analisis mendalam.
www.ajangberita.web.id
Baca Sekarang

TerbaruHot in weekRandom

Terbaru

Di Bawah Arief Nasrudin, PAM Jaya Tingkatkan Pelayanan dan Akses Air Bersih Jakarta

Jakarta Forum - Jakarta. Di bawah Arief Nasrudin, PAM Jaya tingkatkan pelayanan dan akses air bersih Jakarta. Di tengah tantangan pemenuhan kebutuhan air bersih di ibu kota, PAM Jaya menunjukkan perfo...

Hadir di IPA Convex 2025, PETRONAS Indonesia Siap Dukung Ketahanan Energi Nasional

Jakarta Forum - Tangerang. Hadir di IPA Convex 2025, PETRONAS Indonesia siap dukung ketahanan energi nasional. PETRONAS Indonesia kembali hadir sebagai Gold Sponsor pada gelaran pameran Indonesi...

realme Siap Tampilkan Concept Phone dengan Sensor Kamera Ultra-besar di MWC 2025

Jakarta Forum -  Jakarta, realme siap menampilkan concept phone dengan sensor kamera ultra-besar di MWC 2025 pada 3 Maret 2025, siap mengungguli kemampuan fotografi smartphone lain.Brand smartpho...

Motorola moto g45 5G Harga Spesial Ramadan Dijual Rp 2,39 Juta

Jakarta Forum -   Jakarta, Motorola, pelopor dunia dalam teknologi mobile, baru-baru ini mengumumkan kehadiran moto g45 5G, dengan fitur dan pengalaman unik yang belum tersedia di segmennya ...

Smartphone Moto g45 5G Dijual Rp 2.399.000 Selama Bulan Ramadhan

Jakarta Forum -   Jakarta, Motorola, pelopor dunia dalam teknologi mobile, resmi kembali ke Indonesia dengan meluncurkan produk baru moto g45 5G.Smartphone Moto g45 5G (8GB RAM + 256GB Stora...

Smartphone Moto g45 5G Dijual Rp 2.399.000 Selama Bulan Ramadhan

Jakarta Forum -   Jakarta, Motorola, pelopor dunia dalam teknologi mobile, resmi kembali ke Indonesia dengan meluncurkan moto g45 5G.Smartphone ini dibanderol  Didukung oleh proses...

Random

Presiden Jokowi Tinjau Fasilitas Ramah Disabilitas di GBK

Jakarta - mendatangi kompleks Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta. Kunjungan Presiden kali ini dilakukan untuk meninjau fasilitas umum bagi penyandang disabilitas di kompleks olahraga tersebut...

8 Cara Grab Jadikan Perjalanan ke Luar Negeri Terasa Seperti di Negara Sendiri

Jakarta  Asia Tenggara: Rumah bagi 640 juta, destinasi wisata bagi 125 juta orang setiap tahunnya. Dari hiruk pikuk kota Bangkok hingga pantai-pantai indah di Cebu, Asia Tenggara menjadi sebuah...

Tiga Pilar Plus Medokan Ayu Bentuk Posko Siaga Bencana

Jakarta - Lurah Medokan Ayu, Ahmad Yardo Wifaqo, S.AP., M.AP mengadakan Rapat Koordinasi terkait pembentukan Posko Siaga Bencana di Kantor Kelurahan Medokan Ayu dengan kolaborasi bersama Ketua LPMK ...

Perkuat Bisnis Perawatan Komponen Pesawat, GMF Menjadi Tuan Rumah IATP Conference dan Membangun Fasilitas Landing Gear Shop

Jakarta - GMF resmikan fasilitas barunya ; Landing Gear Shop, yang merupakan kesiapan GMF dalam meningkatkan kapabilitasnya khususnya dalam bisnis component services President & CEO GMF, Iwan...

Yayasan Buddha Tzu Chi dan TNI Akan Bangun 3.000 Rumah Korban Gempa

Jakarta - Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia akan memberikan bantuan kemanusiaan berupa rumah sebanyak 3.000 unit bagi warga korban bencana gempa bumi di Lombok, Nusa Tenggara Barat serta gempa bumi d...

Suasana Kekeluargaan Warnai Pisah Sambut Kadispenal

Jakarta - Acara pisah sambut dari Kadispenal (Kepala Dinas Penerangan TNI AL)  Laksma TNI Gig Sipasulta kepada Kadispenal baru Kolonel Laut (P) Mohammad Zaenal bersama awak media dan jajaran Di...

catering-nasi-box
Jasa Bor Sumur Air Tanah
Saat Anda memerlukan solusi untuk masalah air tanah di rumah atau tempat usaha, kami siap membantu Anda.
bor-sumur-air-tanah.blogspot.com
Lihat Layanan

Hubungi kami

Nama

Email *

Pesan *

Jumlah Pengunjung

3057138
item